Polsek Sukaratu Selama bulan puasa bangunkan warga dini hari untuk santap sahur

    Polsek Sukaratu Selama bulan puasa bangunkan warga dini hari untuk santap sahur

    Polsek Sukaratu Selama bulan puasa bangunkan warga dini hari untuk santap sahur

    *POLRES  TASIK KOTA - Melalui Polsek Sukaratu rutin Melaksanakan Kegiatan membangunkan warga untuk melaksanakan sahur melalui
    giat woro woro atau membangunkan warga dg mobil patrolinya dan speaker atau pengeras suara memanggil warga masyarakat untuk bangun melaksanakan sahur  , pada hari Jumat, (5/4/2024) di wilkum polsek Sukaratu Polres Tasik kota 
    Kegiat tersebut untuk  membangunkan warga untuk melaksanakan santap sahur di saat bulan suci ramadhan 1445 H ini Sehingga 
    Warga masyarakat merasa nyaman dan khusu dalam melaksanakan ibadah puasa dan 
     agar warga tidak terlambat / kesiangan malaksanakan sahur dan himbauan 
    warga agar berhati hati apabila selesai masak kompor supaya di matikan dan kegiatan ini merupakan program  dan perintah pucuk pimpinan Polri guna lebih meningkatkan pkepedulian dan kepercayaan masyarakat pada Polri yg presisi, humanis dan agamis, hal tsb di sampaikan oleh Kapolres Tasikmalaya Kota melalui Kapolsek  Sukaratu IPTU SANDY SUARDANI

    Tasikmalaya Kota

    Tasikmalaya Kota

    Artikel Sebelumnya

    Patroli Jelang Sahur Polsek Gunungtanjung...

    Artikel Berikutnya

    Patroli dan Pengamanan Ngabuburit, Polsek...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Satu Dekade Kepemimpinan Jokowi, Polri Bentuk Ditressiber di 8 Polda
    Divisi Humas Polri Gelar Sosialisasi Bahaya Radikalisme di Ponpes Bumi Sholawat Sidoarjo
    Polres Tasik Kota Gencarkan Razia Knalpot Brong, Belasan Sepeda Motor Diamankan
    Gelar Patroli Cipta Kondisi Gabungan TNI-Polri dan Satpol PP, Amankan Puluhan Botol Miras
    Binluh Kanit Binmas Polsek Karangjaya, Sambang Kamtibmas ke Warga Binaan 

    Ikuti Kami